Thursday, May 19, 2011

Tips Memperbaiki File RAR/ZIP yang Corrupt

Sudah download lama-lama, 1 minggu baru selesai, eh corrupt. Jangan main delete dulu.... mungkin tips ini bisa membantu. Disini saya coba dengan PES 2011.

1. Buka file-file RAR/ZIP yang Corrupt tersebut
2. Kemudian Anda klik Tools --> Repair Archive, atau dengan menekan tombol Alt+R.

 

3. Pastikan Anda me-repair sesuai dengan Archive Anda, jika Archive Anda
berbentuk RAR pilih opsi "Threat the corrput archive as RAR", jika
berbentuk ZIP pilih opsi "Threat the corrput archive as ZIP"



4. Setelah di Repair WinRar biasanya akan membuat file baru dengan penambahan nama

"fixed.namafile.rar", seperti contoh berikut dari "[Rapidlinksbyannu.blogspot.com]Pro.Evolution.Soccer.2011-RELOADED.part03.rar". menjadi "fixed.[Rapidlinksbyannu.blogspot.com]Pro.Evolution.Soccer.2011-RELOADED.part03.rar"



5. Kemudian, Delete file RAR Part yang Corrupt tersebut, dan Rename yang
file yang sudah diperbaiki, pada file yang berawalan "fixed", "fixed.namafile.rar" misalnya seperti gambar di atas, ubah (rename) file "fixed.[Rapidlinksbyannu.blogspot.com]Pro.Evolution.Soccer.2011-RELOADED.part03.rar" menjadi "[Rapidlinksbyannu.blogspot.com]Pro.Evolution.Soccer.2011-RELOADED.part03.rar"

Belum selesai. Masih ada beberapa langkah lagi

1. Centangkan pada "Keep broken files".



2. Masuk ke tab Advanced, pilih opsi "Do Not Extract Paths".



3. Selesai.

NB : Jika kerusakan file sudah terlalu parah, sangat kecil kemungkinan untuk di repair.

1 comments: